Jumat, 19 Desember 2008

HIDUP HANYA SEKALI,KITA HARUS SUKSES

Anak-anak muda gagal bergelimpangan di negeri ini,mereka mengisi hari-harinya dengan kosong tanpa asa.banyak di antara mereka mengisi harinya tanpa manfaat.mereka bahkan tak tahu apa yang harus di perbuat.bahkan mereka tak tau untuk apa sesungguhnya kehadiran mereka diatas bumi ini.maka akan anda temukan anak muda yang ogah belajar dengan serius.akan kita lihat anak muda duduk-duduk sepanjang hari,mengisi hari dengan menuggu waktu berlalu.Akan kita dapati pula pemuda yang bekerja namun tanpa semangat.mereka hanya berharap waktu mereka habis dengan bekerja.
tidak sayangkah mereka waktu mereka habis tanpa makna?dan tanpa keberhasilan?
pakar menajemen indonesia,Rhenald Kasali berkata"sejauh manapun penyimpangan anda,putar haluan sekarang juga"saatnya berbalik arah.raihlah kesuksesan!hidup hanya sekali,alngkah ruginya kta jika sukses tak di raih!

Tidak ada komentar: